Sunday, July 30, 2017

Kobro Siswo



Kobro Siswo adalah kesenian tradisional yang berlatar belakang penyebaran Islam di Pulau Jawa. Secara bahasa kobro berarti besar dan siswo berarti siswa atau murid. Sehingga diimplikasikan dalam pertunjukan yang selalu menjunjung kebesaran Tuhan. Kobro Siswo adalah salah satu kesenian rakyat dusun Bejen desa Wanurejo.
















No comments:

Post a Comment

Paket Anak-Anak dan Pelajar

PAKET ANAK DEWI WANU I (TOUR TILIK NDESO) Rp. 20 000/Anak. Min 30 Anak Welcome tea Berkunjung ke 3 home industry kerajinan berkendara...